Workshop Penyusunan Instrumen Penelitian
Pusat Studi Perempuan, Keluarga, dan Bencana (PSPKB) bekerja sama dengan Tim Hibah Penelitian Kemendikbud Ristek merancang kegiatan workshop dengan mengangkat tema penyusunan instrumen penelitian. Dengan menghadirkan pakar metodologi penelitian sebagai narasumbernya, yaitu Prof. Dr. Sugiyono, M.Pd yang telah meraih 4 penghargaan rekor muri sebagai penulis buku metode penelitian.
Workshop Penyusunan Instrumen Penelitian tersebut akan dilaksanakan pada:
- Hari/Tanggal : Sabtu, 19 Agustus 2023
- Pukul : 09.00 – 12.00
- Tempat : Auditorium Siti Baroroh Baried, Gedung Siti Walidah Lantai 4.
Kegiatan ini terbuka untuk seluruh anggota Pusat Studi Perempuan, Keluarga, dan Bencana (PSPKB), Para Dosen, dan Mahasiswa/Mahasiswi UNISA Yogyakarta. Jika Bapak/Ibu berminat untuk berpartisipasi bisa mendaftarkan diri dengan klik tombol dibawah ini,
pendaftaran sudah ditutup. Maturnuwun
–
Sangat bermanfaat
Alhamdulillah bisa menuntut ilmu dengan profesi yang handal dibidangnya, semoga bisa lebih memahami tentang instrumen penelitian yang baik
Sangat baik